(Opini Pribadi) Hubungan Haibara dan Conan Berdasar Nama Haibara

Doumo, Minna! I’m come back agaaaiiiinnn!!! *plak*
Lama tidak berjumpa ya. Maafkan karena akhir-akhir ini laptop saya sudah tidak menjadi partner setia saya kemanapun saya pergi (sudah diganti gandget)
Berhubung gatget saya terlalu kecil, saya jadi malas melakukan pengetikan via gadget *dibunuh*
Well, mumpung saya lagi panas-panasnya nih.
Sudah lama tidak stalking tentang anime, terutama anime lawas like Meitantei Conan alias Detective Conan, tiba-tiba kemarin malam kangen sama my favorite chara, Haibara Ai. Nee-chan sekaligus Imoutou saya *dirujam*
Kalian tahu, untuk sesama penggemar Haibara mungkin kalian pasti suka dengan apa yang saya jelaskan di postingan ini.
Jadi, peringatan untuk yang tidak suka dengan Haibara, maupun tidak suka dengan hubungan antara Conan dan Haibara, dengan hormat saya persilahkan untuk menekan tanda silang ataupun backspace pada keyboard Anda setelah membaca tulisan ini.
*skip*

Saya harap saya tidak mendapat komentar buruk tentang postingan saya. Saya tekankan, ini hanya sekedar opini saya berdasarkan data yang saya dapat.
Jikalau ada data yang mengganggu, silahkan meninggalkan komentar dengan tulisan yang sopan. Terima kasih banyak.
Jadi, mari kita mulai.
Dikutip dari wiki khusus Detective Conan :
However, Gosho Aoyama in an interview posted in the May 2014 issue of Da Vinci magazine stated that the “Ai” in Ai Haibara comes from Irene Adler, a character from the Sherlock Holmes story “A Scandal in Bohemia”.
Para pencinta Detective Conan pasti sudah tahu siapa itu Gosho Aoyama. Yap. Gosho Aoyama-sensei adalah mangaka dari Detective Conan itu sendiri.
Berdasar info yang saya dapat tersebut, sensei mengambil nama Ai Haibara dari Irene Adler (untuk bagian ‘Ai’-nya).
Kita flashback ke movie 6 Detective Conan, The Phantom of Baker Street. Di pertengahan movie tersebut Conan dan teman-temannya bertemu dengan Irene Adler. Conan sendiri mengatakan bahwa Irene Adler adalah orang yang disukai oleh Holmes.
Untuk sekedar info, sebenarnya di novel Sherlock Holmes yang ditulis oleh Sir Arthur Conan Doyle, tidak ada penjelasan tentang Holmes yang suka dengan Irene (atau mungkin mereka mempunyai hubungan spesial).
Di movie 6, sensei menekankan bahwa dia lebih tertarik dengan Holmes yang suka dengan Irene. Tidak bisa terelakkan lagi, bukan hanya sensei saja yang berpikir begitu. Sebenarnya saya pribadi juga sempat berpikir Holmes suka dengan Irene.
Nah, dari keterkatikan sensei pada hubungan Holmes dan Irene ini, tiba-tiba senyum penuh kemenangan saya muncul *tabok*
Kalian tahu sendiri, kan? Sejak awal Detective Conan dirilis, Shinichi atau Conan adalah seorang penggemar Holmes. Seiring episode berjalan, ada beberapa orang yang memanggil Conan dengan sebutan ‘Si Holmes Kecil’.
Dicampur dengan informasi yang sudah saya jelaskan sebelumnya, entah disengaja atau tidak, sepertinya sensei memang ‘tertatik’ dengan hubungan antara Haibara dan Conan.
Penjelasan ; dengan Haibara sebagai Irene dan Conan sebagai Holmes. Menurut sudut pandang dari sensei (sepertinya).
Karena sensei berpikir Haibara adalah Irene dan Conan adalah Holmes, dan dicampur dengan fakta di movie 6 tentang hubungan Holmes dan Irene, kalian pasti sudah mulai mengerti arah pembicaraan saya.
Mohon maaf sebelumnya, karena hal tersebut membuat kepala saya memunculkan opini baru. Dan karena saya orang jujur, saya akan mengatakannya, bahwa setelah menyelesaikan pembuktian ini saya benar-benar merasa bahagia.
Rasanya ingin tertawa dengan puas, hahahahahahahaha *lupakan*
Dengan ini saya tidak akan menyerah. Saya yakin sensei mempunyai ide yang tidak terduga untuk kelanjutan Detective Conan. Saya akan sangat menantikannya. Saa, ganbare, sensei!
Untuk opini saya, memang saya tidak mencapur-adukkan dengan fakta yang ada selama ini, yaitu Shinichi atau Conan yang menyukai Ran (itu sudah jelas). Well, tapi siapa yang tahu apa yang akan dilakukan sensei di masa depan.
Tidak usah berebut nanti Conan akan berakhir dengan siapa. Yang terpenting mari bersama-sama mendukung keberlangsungan manga dan anime Detective Conan.

Sekian,

Aichi Chiyuri

Komentar

  1. Sependapaaaaaattt.. yang paling cocok buat conan ya cuman Ai Haibara

    BalasHapus
    Balasan
    1. Pastinyaaa, it's so sad to know the new episode of Meitantei Conan

      Hapus
  2. Balasan
    1. Pasti cocok dong, best partner in Meintantei Conan soalnya

      Hapus
  3. Semoga endingnya CoAi atau ShinShi lah, menurut saya kalau endingnya ShinRan sangat membosankan, karena sudah bisa ditebak
    Shinichi sama Ran pacaran? Saya tidak peduli, seperti kata doraemon "masa depan bisa saja berubah"

    BalasHapus
    Balasan
    1. Oh, sangat setuju. And everyone does.
      Saya punya akun khusus anime di IG dan saya banyak berinteraksi dengan orang-orang LN (termasuk Jepang). Banyak yang menyayangkan perkembangan cerita dari Meitantei Conan. Kebanyakan protes karena ada satu episode spesial (2 jam) yang sepenuhnya ngomongin hubungan ShinRan. Well, fans sudah pada capek, mungkin juga ngerasa basi. Harusnya, cerita lebih fokus ke BO saja. Sudah berapa tahun berlalu dan kita belum tahu bos dari BO? Hahaha.
      Saya sangat menghormati Aoyama-sensei. Tapi, sebagai fans Conan, saya merasa kecewa.
      Yups, semoga Aoyama-sensei sadar. Karena setelah episode spesial itu, beliau hiatus untuk observasi dulu, melihat tanggapan fans. Masa depan bisa saja berubah.
      Dan saya berharap, akhir dari Conan tidak semengecewakan akhir dari Bleach.

      Hapus
    2. Min apa benar para penggemar banyak yang merasa bosan dengan hubungan ShinRan?

      Jika itu benar semoga Aoyama Gosho sadar dan menghentikan hubungan ShinRan dan menggantinya

      Hapus
    3. Setahu saya begitu. Saya punya akun instagram khusus anime. Saya pernah beberapa kali mendapat komentar dari penggemar Meitantei Conan bahwa mereka tidak terlalu suka dengan hubungan ShinRan karena bisa merusak fokus cerita. Ada juga yang bosan dengan pola cerita. Ada juga yang berpikir terlalu membosankan jika ShinRan berakhir bersama. Itu dari fans di seluruh dunia.

      Hapus
  4. Bisa jadi pasangan Shinichi di akhir detektif Conan adalah haibara/shiho, dengan bukti yang anda sebutkan

    BalasHapus
    Balasan
    1. Itu analisis dari saya, opini dari otak saya. Tapi, saya sangat percaya diri dengan hal itu. Menurut saya analisis itu sudah cukup ilmiah karena ada bukti terpercaya.
      Terima kasih atas komentarnya.
      Saya berharap akhir Meitantei Conan tidak membosankan :)

      Hapus
    2. Semoga di akhir cerita detektif Conan Shinichi memang benar-benar akan akan menjadi kekasih/menikah dengan shiho. Sebab di detective Conan movie the phantom of bhaker street Conan mengatakan bahwa Irene Adler adalah wanita yang dicintai Holmes dan saya ingat yang menjadi Holmes adalah yusaku dan yang menjadi Irene adalah yukiko ( padahal di dunia aslinya mereka suami-istri ) apakah ini sebuah petunjuk dari Aoyama bahwa Shinichi akan menjadi kekasih/menikah dengan shiho

      Hapus
    3. Dan juga lagi min di detective Conan Wiki dikatakan = Obviously, Conan would be Sherlock and Haibara would be Irene. Yang artinya dengan jelas conan adalah Sherlock dan haibara adalah irene.Dengan ditambahkan bukti dari detective Conan movie the phantom of bhaker street yang dimana Conan mengatakan bahwa Irene adalah wanita yang dicintai Holmes, dengan jelas kemungkinan besar Shinichi akan berakhir menjadi kekasih/menikah dengan shiho.

      Hapus
    4. Itu opini saya dengan membawa bukti yang ada. Menurut saya pun terlalu membosankan jika ShinRan berakhir bersama. Seperti ah… sudah ku duga pasti begitu akhirnya.
      Saya tetap menghormati keputusan Aoyama-sensei. Apapun akhirnya, itu pasti yang terbaik.

      Hapus
  5. Iya juga ya, apalagi yang jadi Holmes adalah yusaku Kudo dan yang jadi irene adalah yukiko Kudo, apalagi di detektif Conan Wiki dikatakan Conan adalah Holmes dan haibara adalah irene

    BalasHapus
  6. Padahal yusaku dan yukiko suami-istri

    BalasHapus
  7. Berarti artinya Conan dan haibara akan menjadi pasangan kekasih atau pasangan suami-istri

    BalasHapus
  8. Berarti artinya Conan dan haibara akan menjadi pasangan kekasih atau pasangan suami-istri

    BalasHapus
  9. Berarti artinya Conan dan haibara akan menjadi pasangan kekasih atau pasangan suami-istri

    BalasHapus
  10. Padahal yusaku dan yukiko suami-istri

    BalasHapus
  11. Iya juga ya, apalagi yang jadi Holmes adalah yusaku Kudo dan yang jadi irene adalah yukiko Kudo, apalagi di detektif Conan Wiki dikatakan Conan adalah Holmes dan haibara adalah irene

    BalasHapus
  12. Iya juga ya, apalagi yang jadi Holmes adalah yusaku Kudo dan yang jadi irene adalah yukiko Kudo, apalagi di detektif Conan Wiki dikatakan Conan adalah Holmes dan haibara adalah irene

    BalasHapus
  13. Bisa jadi pasangan Shinichi di akhir detektif Conan adalah haibara/shiho, dengan bukti yang anda sebutkan

    BalasHapus
  14. Bisa jadi pasangan Shinichi di akhir detektif Conan adalah haibara/shiho, dengan bukti yang anda sebutkan

    BalasHapus
  15. Min apa mimin yakin aoyama gosho mau membuat shinichi/conan akan berakhir dengan shiho/haibara

    BalasHapus
    Balasan
    1. Halo Sajas-san. Maaf saya baru bisa balas komentarnya.
      Untuk pertanyaan yang Anda berikan memang cukup sulit untuk saya jawab. Karena sekarang di anime Detective Conan pun sudah jelas bahwa Shinichi memiliki hubungan spesial dengan Ran. But, we still don't know what happen next. Kalo menurut opini pribadi saya, bisa-tidaknya Conan kembali menjadi Shinichi bergantung pada Haibara. Jadi, kalau ada kemungkinan Hiabara tidak berhasil atau bahkan tidak mau membuat obat penawar permanen untuk APTX-4869, maka Shinichi tidak akan pernah come back lagi ke dunia asalnya. Ada kemungkinan lain, kalau saja nanti organisasi hitam bisa dibubarkan, tanpa obat penawar pun Conan bisa mengaku bahwa sebenarnya dia adalah Shinichi tanpa takut orang yang tahu identitasnya disakiti atau dijadikan tawanan.
      Saya sudah melihat beberapa anime yang endingnya tidak sesuai ekspetasi fans (terutama masalah pasangan). Jadi, walau sekarang Shinichi punya hubungan spesial dengan Ran, tidak menutup kemungkinan juga Aoyama-sensei membuat ending yang 'mengejutkan' atau tidak sesuai ekspetasi fans. Karena cerita yang terlalu gampang dibaca alurnya itu menurut saya agak tidak menarik. Let's watch together for the ending of Meitantei Conan.

      Hapus
  16. Di conan movie 19 ada harapan baru

    BalasHapus
    Balasan
    1. True, one of my favorite movie in Meitantei Conan is movie 19. Paling favorit lagi adalah movie 15 dimana Conan dan Haibara bisa sangat kompak dan melengkapi. Suka banget karena Haibara bisa selalu diandalkan. Gak kayak mbak-mbak satunya, yang menurut saya sering jadi beban padahal bisa karate. Cukup aneh.

      Hapus
  17. Ran Mouri cocoknya sama Inspektur Yamamura

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

[Trivia] Kemunculan Pertama Haibara Ai (+ Review)